Kemarin saya sudah mengupdate Windows 10 preview ke build 10051. Saat saya mencoba fresh install, Windows 10 build 10051 tidak bisa menyelesaikan instalasi tahap akhir. Berhenti pada tahap Setting Connection, yaitu tahap setelah mengisi nama dan password. Tetapi saat saya coba mengupdate langsung dari build sebelumnya (build 10041) ternyata tidak ada masalah, update ke build 10051 sukses. Apa yang baru …
Read More »