Cara Menggunakan OVO Point Tokopedia yang Tidak Bisa Dipakai

Kalian memiliki saldo OOVO Point di Tokopedia namun tidak bisa dipakai? ikuti cara berbelanja menggunakan ovo point di tokopedia berikut ini.

OVO Point di Tokopedia kita dapatkan yaitu dari cashback pada saat kita berbelanja di Tokopedia. OVO Point tersebut nantinya bisa kita gunakan untuk berbelanja pula. Namun kebanyakan orang pada saat melakukan pembayaran OVO POINT tidak dapat digunakan? Lalu apakah penyebabnya dan bagaimana cara menggunakannya?

Cara Menggunakan OVO Point di Tokopedia

Sesuai dengan ketentuan dari Tokopedia ada 3 produk digital yang tidak dapat melakukan pembayaran menggunakan OVO Point yaitu Reksa Dana, Tokopedia Emas, Pemabayran Kartu Kredit.

BACA JUGA:  Cara Bayar Indihome di Tokopedia

Namun jika kalian coba berbelanja dari ke-3 item tersebut masih saja tidak bisa, ternyata pihak tokopedia pada waktu event atau promo tertentu saja pembayaran menggunakan OVO Point dapat dilakukan.

Namun di hari-hari biasa diluar promo dan event OVO Point dapat digunakan untuk pembelian pulsa & paket data internet, berikut ini cara menggunakannya.

1. Buka aplikasi Tokped kalian, pada menu utama pilih menu SEMUA KATEGORI -> TOP-TAGIHAN -> PAKET DATA.

2. Selanjutnya masukkan omor telpon kalian, kemudian pilih PAKET DATA dan pilih paket internet yang kalian minati, jika sudah LANJUT.

Belanja mengguanakn ovo point tokopedia

3. Setelah itu akan muncul menu Checkout, pilih BAYAR.

Pada menu pembayaran silahkan kalian gunakan OVO Point. Lalu pilih BAYAR.

BACA JUGA:  Cara Menggunakan Samsung Galaxy S5 sebagai Hotspot

Maka nantinya kuota internet kalian akan bertambah. Nah ini menandakan bahwa OVO Point Tokopedia dapat digunakan untuk berbelanja khusunya pulsa atau paket internet. Selamat mencoba

close