Password BIOS ditambahkan untuk lebih mengamankan komputer Anda. Dengan password, orang lain mengatur BIOS atau bahkan mencegah komputer melakukan booting. Meskipun jarang atau sedikit sekali orang melakukan ini. Namun bagaimana jika password telah ditentukan kemudian kita lupa passwordnya? Tentu hal ini sangat menjengkelkan bukan? Tapi Anda tidak perlu khawatir, karena ada banyak cara untuk meriset/menghapus/bypass password BIOS. Menggunakan software bisa …
Read More »Tutorial
Jangan Salah! Begini Cara Restart CMD yang Tepat untuk Mengatasi Masalah Komputer
Anda pernah punya problem di komputer dan bingung, “Cara restart cmd yang benar?” Restart di cmd itu langkah kunci. Itu untuk membenahi banyak kesalahan di komputer. Restart CMD Windows 10 akan segarkan sistem Anda. Itu buat pakai orang lain juga. Meskipun gampang, banyak yang bingung cara restart CMD dengan benar. Artikel ini bantu Anda mengerti teknik yang tepat dan benar restart CMD. Komputer Anda sering restart terus-menerus atau sistemnya tidak stabil? Perintah restart …
Read More »Cara Menghilangkan Jam Digital dari Taskbar Windows 7
Taskbar memudahkan Anda bekerja dan mengakses fitur-fitur tertentu Windows. Selain tombol Start, fitur penting seperti jam dan tanggal, termasuk kalender juga ada di taskbar. Windows juga memilik kemampuan untuk menempatkan shortcut aplikasi di taskbar. Itu dikenal dengan istilah pin up (menempelkan atau mengaitkan). Tetapi, jika Anda merasa jam digital tidak begitu penting maka Anda dapat menghilangkannya dari taskbar. Klik kanan …
Read More »Cara Unhide Semua File Tersembunyi Melalui DOS
Menjaga kerahasiaan file adalah tindakan yang baik terutama file-file yang sifatnya rahasia. Misalnya, catatan rekening bank, data-data pelanggan, atau file-file yang bersifat pribadi. Windows menyediakan fasilitas built-in yang dapat membantu pengguna untuk menyembunyikan file. Apa itu File Hidden? File “hidden” adalah file yang disembunyikan sehingga tidak terlihat oleh pengguna. Meskipun Anda biasanya tidak dapat melihat file tersembunyi. Padahal itu adalah …
Read More »Cara Menghapus Dual Boot (Boot Loader) Windows
Jika Anda orang yang senang mencoba-coba operating system mungkin pernah atau bahkan sering memasang dua (bahkan lebih) OS dalam satu hard drive. Misalnya, pada drive C: Anda memasang Windows 7 Ultimate 32bit dan pada drive D: memasang Windows 7 Professional 32 bit. Setelah puas mencoba akhirnya Anda memutuskan untuk menggunakan satu OS saja dan menghapus OS yang lainnya. Anda tinggal …
Read More »Cara Menjalankan Control Panel Tools dari DOS
Pernahkah Anda mengalami keadaan dimana “Control Panel” tidak dapat dijalankan? Padahal Anda ingin melakukan sesuatu dari sana, misalnya membuang program yang sudah tidak dibutuhkan lagi. Juga hal lain yang Anda ingin lakukan. Cara Menjalankan Control Panel Tools dari DOS Ternyata, selain dari jalan yang biasa masih ada jalan lain menjalankan control panel yaitu melalui perintah dalam DOS. Control Panel adalah …
Read More »Master Tutorial Membuat Windows 7 jadi Super Cepat
Kami memberikan trik-trik utama yang dapat Anda coba untuk membuat Windows 7 semakin cepat. Lihat beda hasil sebelum dan sesudah mencoba trik-trik ini. Buka Windows Explorer klik Organize -> Folder and Search Options klik tab “View”. Kemudian matikan (disable) pilihan-pilihan berikut dengan cara menghilangkan tanda centangnya: Display file size information in folder tips Hide extensions for known file types Show …
Read More »Cara Mengatasi Masalah “Windows Explorer Has Stopped Working”
Tidak peduli sebagus apapun spesifikasi komputer yang anda miliki namun kemungkinan mengalami gangguan pasti ada. Katakanlah Windows tiba-tiba berhenti (freezes up) atau windows explorer berhenti bekerja. Kemudian kamu mendapatkan pesan “Windows Explorer Has Stopped Working” atau “Windows Installer has stopped working”. Berikut cara menyelesaikan masalah “Windows Explorer Has Stopped Working” – “Windows Installer has stopped working” ini. Cara Mengatasi Masalah …
Read More »Customize Start Menu Windows 10 Agar Seperti Windows 7
Pada pada pandangan pertama, fitur baru Windows 10 yang paling kentara dan cukup mengesankan adalah Start Menu. Berbeda dengan Start Menu Windows 7, di Windows 10 Start Menu hadir dengan desain baru namun fungsinya sama. Kecuali jika kita membandingkannya dengan Start Menu Windows 8 dan 8.1 (sebenarnya “Start Screen”) tentu berbeda. Akhirnya Microsoft memang mendengarkan keluhan pengguna untuk mengembalikan Start …
Read More »Install dan Test Sistem Operasi (OS) Virtual di Windows Menggunakan Hyper-V
Setiap kali sistem operasi baru (apakah versi baru Windows atau distro Linux baru atau versi iOS baru) dirilis atau sedang dikembangkan dan diuji, banyak orang ingin mencoba fitur baru dan perubahan-perubahan pada antarmuka pengguna. Untuk menguji sistem operasi baru, Anda harus terlebih dahulu menginstalnya di komputer Anda. Tetapi banyak juga yang enggan mencoba OS yang baru dikembangkan lantaran harus menginstal …
Read More »