Lalu Abd. Rahman

Tidak lebih tidak kurang, saya pengguna rutin komputer berbasis Windows Disamping Windows saya juga menggunakan Linux.

Cara Disable OneDrive Windows 10

disable startup onedrive windows 10

Sistem operasi terbaru Microsoft Windows 10 dilengkapi dengan layanan penyimpanan awan secara online dan file hosting resmi Microsoft terintegrasi OneDrive (sebelumnya dikenal sebagai SkyDrive). OneDrive adalah drive virtual di awan (Inggris=cloud storage;) tempat menyimpan dan berbagi file. Serupa dengan cloud storage Google Drive dan selainnya. Silahkan baca lebih rinci tentang apa itu penyimpanan awan dalam artikel: Apa itu Cloud Storage? …

Read More »

Cara Disable Bing di Start Menu Windows 10

cortana settings

Ada si asisten pribadi bernama Cortana di Windows 10. Salah satu fitur baru yang menjadi andalan Microsoft menjual Windows 10. Secara default, Windows 10 mengirimkan semua yang Anda cari di Start Menu ke server mereka untuk memberikan hasil pencarian dari Bing. Inilah alasan yang dikemukakan oleh pemerhati kemanan – sehingga pastikan lebih baik Anda tidak mengetik apa-apa yang sifatnya pribadi …

Read More »

Mengubah Settings Windows 10 Menjadi Folder God Mode

god mode Windows 10

Semua pengaturan Windows dapat diakses melalui Control Panel. Mulai dari System and Security, Network and Internet, Hardware and Sound, Programs, User Accounts, dan selainnya. Jika Anda ingin membuang/uinstall sebuah program maka Anda mengakses task Programs, untuk mengganti password pengguna Anda ke User Accounts. Jaman Windows 7 dan Vista dulu, Anda mungkin ingat folder Tweak yang sangat populer yang disebut “God …

Read More »

Cara Pindah Akun LINE ke HP/HH Baru, Ganti HP

akun line sudah dipergunakan

Tutorial kali ini menuntun Anda langkah demi langkah bagaimana cara pindah akun LINE ke HP/HH baru, ganti HP. Bila terjadi sesuatu pada HP/HH Anda, katakanlah rusak dan harus dibawa ke tempat reparasi maka mungkin Anda perlu untuk memindah akun ke HP yang lain. Atau Anda baru saja membeli HP baru dan ingin menggunakan LINE di HP lama di HP yang …

Read More »

Menampilkan Indikator Baterai dan Daya Windows 7/8 pada system tray Windows 10

applet indikator baterai windows 7 di windows 10

Windows 10 dilengkapi dengan banyak perubahan pada user interface. Kebanyakan dari perubahan-perubahan tersebut dimaksudkan untuk menyesuaikan dan meningkatkan interaksi Anda dengan UI ketika Anda menggunakan layar sentuh. Salah satu perubahan tersebut adalah indikator baterai baru yang muncul saat Anda mengklik ikon baterai di system tray. Jika Anda tidak suka dan ingin memiliki indikator gaya lama seperti di Windows 7 dan …

Read More »

Rilis Firefox 40 Bekerja Lebih Lancar di Windows 10

Firefox 40

Kemarin, Mozilla meluncurkan versi baru dari browser Firefox (versi 40.0), yang menampilkan perubahan penting lagi dan dapat dianggap sebagai rilis utama. Mozilla telah merancang Firefox untuk bekerja lebih lancar pada Windows 10, memberikan Anda pengalaman browsing yang kece yang pasti Anda sukai, datang dengan privasi, kecepatan dan pilihan yang telah Anda harapkan. Mari kita lihat apa perubahan yang ada di …

Read More »

Cara dapat Jutaan Gold, Ribuan Diamond Get Rich

jutaan gold ribuan diamond get rich

Ada tiga hal paling penting dan utama dalam permainan/game Let’s Get Rich (LGR), yaitu Clover, Gold, dan Diamond. Dari ketiganya, Diamondlah yang paling penting karena kita bisa membeli Gold dan Clover dengannya. Bahkan tidak hanya Gold dan Clover, dengan Diamond kita bisa membeli Character Card, Dadu, Pendant, dan Cube. Diamond adalah segalanya, punya Diamond punya segalanya. Itulah sebabnya pengembang game …

Read More »

Cara Uninstall Aplikasi Bawaan Windows 10

aplikasi bawaan windows 10

Windows 10 dibundel dengan sekelompok aplikasi pra-instal (pre-installed), dalam artikel ini kami sebut aplikasi bawaan, dan bukan rahasia bahwa ada pengguna di luar sana yang masih membenci aplikasi “Metro”, meskipun konsep ini telah mengalami peningkatkan yang banyak sejak debut Windows 8. Menghemat ruang pada drive Anda dan menghapus aplikasi yang tidak perlu adalah alasan klise. Mungkin Anda punya lasan lain untuk …

Read More »

Cara Menjalankan PowerShell di Windows 10

Windows PowerShell 2015

Windows PowerShell, sebelumnya dinamai Microsoft Shell atau MSH (dengan nama-kode Monad) adalah sebuah command line interface atau CLI (antarmuka baris-perintah). Produk ini dibangun atas dasar pemrograman berorientasi obyek (object-oriented programming/OOP) dan kerangka Microsoft .NET, dan cakupannya sangat luas. PowerShell serupa dengan terminal di OS Linux, jika anda pernah menggunakan Linux Anda tentu tidak asing dengannya. Bagaimana menjalankan PowerShell di Windows …

Read More »

Instal Windows 10 Menggunakan Media Creation Tool

gambar-windows10-laptop

Media Creation Tool dapat digunakan untuk meng-upgrade PC yang Anda gunakan saat ini ke Windows 10 atau untuk membuat USB atau DVD dan menginstal Windows 10 pada PC yang berbeda. Berikut adalah langkah-langkah menginstal Windows 10 pada PC Anda menggunakan Media Creation Tool. Ada tiga hal utama yang harus Anda lakukan: Download Media Creation Tool, Jalankan Media Creation Tool, Instal …

Read More »