Membeli komputer berkualitas memang menjadi salah satu indikator bagi seseorang. Meskipun sebagian orang memilih komputer untuk dibeli pasti melihat harga yang murah dan tetap bagus. Namun kenyataannya kita harus memahami dahulu spesifikasi yang dihadirkan oleh setiap produk komputer. Begitu pula pada saat Anda membeli jenis laptop dengan merek dan model apapun. Pada dasarnya membeli komputer atau laptop terbilang gampang-gampang susah. …
Read More »