Perbedaan Upgrade Windows 10 Menggunakan ISO dengan Windows Update Langsung

Upgrade ke Windows 10 melalui Windows Update

Windows 10 pertama kali dirilis tahun 2014 yang lalu. Windows 10 merupakan versi terakhir dari ekosistem Windows. Ini berarti tidak akan ada lagi Windows 11, 12, dan selanjutnya, yang ada hanya pengembangan/peningkatan dan penambahan fitur pada Windows 10 ini. Benarkah demikian? Jawaban pasti hanya Microsoft yang tahu. Peningkatan dan penambahan fitur bisa didapatkan melalui Windows Update secara langsung atau mengunduh …

Read More »

Solusi Windows can’t be installed on drive 0 partition

Windows cannot be installed on this disk. The selected disk has an MBR partition table

Saat menginstal ulang Windows, misalnya Windows 8 atau Windows 10, mungkin Anda akan berhadapan dengan masalah partisi hard disk. Anda tidak dapat melanjutkan proses instalasi pada drive yang Anda pilih dan muncul pesan error seperti ini: “Windows can’t be installed on drive 0 partition”. Lengkapnya seperti di bawah. "Windows can't be installed on drive 0 partition 4 (Show details)" Saat …

Read More »

4 Langkah Mudah dan Cepat Agar Kinerja PC seperti Baru Lagi

edit start menu windows 7

Setiap pengguna PC (komputer) berbeda-beda. Ada pengguna PC yang hanya bisa menggunakan/mengoperasikan PC, ada juga yang bisa menggunakan dan bisa memelihara. Jika Anda termasuk golongan pertama maka mulai dari sekarang sebaiknya Anda belajar bagaimana memelihara PC agar kinerjanya tetap optimal. Tentu Anda setuju dengan saya bahwa semakin lama PC Anda semakin lambat atau mengalami penuruan kinerja alias tidak optimal lagi. …

Read More »

Windows 10 Preview Build 11099 untuk PC Sudah Rilis

windows-10-redstone-build-11082

Jika Anda menggunakan Windows 10 Insider Preview (sebelumnya dikenal sebagai Technical Preview) di komputer Anda, ini adalah berita baik untuk Anda. Microsoft telah merilis update baru Windows 10 build 11099 untuk umum yang datang dengan banyak peningkatan dan perbaikan bug. Ini adalah rilis Windows 10 Insider Preview kedua setelah Update November build 10586 (Threshold 2). Build baru kali ini datang …

Read More »

Solusi Macet di Windows is Finalizing Your Settings

macet di finalizing your settings

Kemarin saya instal ulang (clean install/fresh install) Notebook merek Acer milik seorang siswi. Saya instal Windows 7 Professional, semuanya berjalan lancar kecuali setelah sampai jendela “Windows is finalizing your settings”. Proses instal Windows 7 Professional berhenti alias macet di jendela “Windows is finalizing your settings”, sejam lebih menunggu tetapi masih tidak beranjak dari jendela tersebut. Saya matikan paksa dengan menekan …

Read More »

9 Alat Bantu Untuk Mengetahui Performa/Status Server

Dalam tulisan sebelumnya Website atau Blog Cepat Diakses, Google Berikan Ranking yang di dalamnya juga berisi tantang cara mudah untuk mengetahui performa server web hosting. Kali ini kami akan berbagi bagaimana cara melakukannya dengan menggunakan tools online yang tentunya gratis. Tools ini juga dapat di gunakan untuk mengetahui performa server VPS, dengan tools ini kita akan tahu seberapa handal web …

Read More »

5 Cara Mengunci atau “Lock” Windows 8

Saat bekerja di kantor mungkin sesekali Anda meninggalkan laptop atau PC. Anda dapat mengunci (lock) PC Anda saat meninggalkannya. Atau saat tidak menggunakannya agar orang lain tidak dapat mengaksesnya. Bukannya tidak percaya rekan sekantor tetapi selalu waspada dan menutup setiap peluang kejahatan tentu lebih bijaksana 5 Cara Mengunci atau “Lock” Windows 8 Mengunci (lock) Windows 8 dan juga Windows 8.1 …

Read More »

Cara Disable Update Otomatis Aplikasi Windows 10

Dissable-Nonaktifkan Update Otomatis Aplikasi Windows 10

Jika Anda menggunakan aplikasi (apps) Universal (Metro) di Windows 10, Anda mungkin sudah tahu bahwa aplikasi diperbarui (update) secara otomatis sebagaimana pembaruan pada sistem Windows. Ini salah satu hal yang membedakan Windows 10 dibandingkan Windows generasi sebelumnya. Umumnya versi baru sebuah aplikasi memiliki ukuran lebih besar. Aplikasi-aplikasi Metro (semua aplikasi yang Anda instal melalui Store, misalnya LINE, Facebook, VLC, Musik …

Read More »

Quux Player, Player Musik Audio dengan Output Suara Sangat Bagus

Quux Player

Player yang Anda gunakan juga menentukan output suara. Mungkin ada ratusan pemutar musik (music player) yang bertebaran di internet. Ada yang gratis, ada pula yang berbayar. Tetapi lebih banyak yang gratis. Dari sekian banyak player yang ada, mungkin hanya Winamp yang paling dikenal pengguna komputer. Kebanyakan pemutar musik tidak hanya digunakan untuk memainkan musik dan suara tetapi dilengkapi dengan fitur-fitur …

Read More »

Windows 10 Preview Build 11082 untuk PC

windows-10-redstone-build-11082

Jika Anda menggunakan Windows 10 Insider Preview (sebelumnya dikenal sebagai Technical Preview) di komputer Anda, inilah kabar baik untuk Anda. Windows 10 Preview Build 11082 sudah bisa didownload. Microsoft telah merilis update baru build 11082 untuk Windows 10 umum yang datang dengan banyak perbaikan bug dan peningkatan. Berbeda dengan update-update sebelumnya yang hadir melalui cabang pembangunan Treshold, build ini hadir …

Read More »

Solusi Office 2013 Gagal Menginstal (Please Restart)

lease restart

Gan ane mau nanya ane gada eror atau apapun pada saat install tpi sedikit lagi selesai ada notif Please restart, we’re sorry before we can install we need you to restart your computer and retry your installation. Sudah di restart sudah di install lagi tetap tidak bisa. solusinya gan? Itu adalah pertanyaan dari Andri, seorang pengunjung situs ini. Bagaimana jika …

Read More »

Cara Uninstal Manual Office 2013 atau Office 365

uninstall-office

Perlu melakukan uninstal secara manual Office 2013 dalam hal terjadi sesuatu, misalnya error saat proses instalasi atau alasan lainnya. Langkah manual ini akan meng-uninstal Office 2013 sampai benar-benar bersih. Tanpa melalui Control panel ataupun software pihak ketiga. Sebelum Anda mulai, Anda perlu tahu menghapus (uninstal) Office secara manual adalah proses yang panjang dan kompleks mungkin mengharuskan Anda menginstal ulang sistem …

Read More »

Cara Menentukan Jenis Akun Pengguna di Windows

Jenis akun (account) Windows 10

Artikel-artikel tentang Windows sering meminta Anda untuk log on sebagai Administrator agar dapat melakukan tugas-tugas tertentu. Pengguna pemula mungkin masih belum bisa menentukan apakah mereka sekarang log sebagai Administartor atau bukan. Artikel ini membantu Anda untuk menentukan apakah akun (account) Windows Anda saat ini dikonfigurasi sebagai pengguna Standard, atau sebagai account Administrator. Pada sistem operasi berbasis Windows, jenis account pengguna …

Read More »

Update Baru Windows 10 Version 1511 (KB3116900)

Cumulative Update for Windows 10 version 1511 KB3116900

Microsoft baru saja meluncurkan update kumulatif baru KB3116900 untuk Windows 10 versi 1511 (Update November 2015). Update ini tersedia melalui Windows Update, Anda dapat memeriksanya sekarang. Anda perlu menginstalnya secara manual, tetapi update ini otomatis didownload pada sistem. Pembaruan Windows 10 versi 1511 bersifat kumulatif. Oleh karena itu, paket ini berisi semua perbaikan yang diluncurkan sebelumnya. Jika Anda memiliki pembaruan …

Read More »

Menggunakan Keyboard di Windows 10

On-Screen Keyboard Windows 10

Keyboard adalah alat penting untuk berinteraksi dengan Windows, baik Windows terdahulu maupun Windows 10, perannya lebih dari sekadar memasukkan teks dan tanda baca. Anda dapat menggunakan sejumlah besar pintas tombol atau pintas keyboard (key shortcut) untuk memberi perintah ke Windows 10. Pintas keyboard (atau kombinasi tombol) mengacu pada dua tombol (atau lebih) yang ditekan secara bersamaan untuk memberi perintah tertentu, …

Read More »